Beranda » OLAHRAGA » Halaman 13

Silaturahmi Dengan PWI Kubar, Agus Herawan Didukung Jadi Ketua KONI Kubar

Swaramediakaltim.com – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi dan membangun kolaborasi antar organisasi konsituen bidang olahraga di Bumi Sendawar Tanaa Purai Ngeriman. Pemerhati olahraga Kabupaten Kutai Barat (Kubar) Agus Herawan, bertatap muka langsung dengan jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kubar, Kamis (29/5/2025). Pemerhati olahraga yang akrab disapa Agus ini menuturkan, maksut dan tujuannya untuk mempererat…

Loading

Read More

Satbrimob Polda Metro Jaya Raih Juara 4 di Ajang Lomba Brimob Challenge

Swaramediakaltim.com – Satuan Brimob Polda Metro Jaya menorehkan sejumlah prestasi dalam Brimob Challenge 2025. Satbrimob Polda Metro meraih peringkat empat besar dari total 47 tim peserta lomba jajaran Satuan Brimob se-Indonesia. Komandan Satuan Brimob Polda Metro Jaya, Kombes Henik Maryanto menyampaikan apresiasi atas pencapaian timnya. Ia menegaskan prestasi ini adalah hasil dari latihan intensif yang terprogram dan…

Loading

Read More

Merakyat, Bervespa dari Rumjab, Wagub Bersama Ratusan Scooter Jalin Keakraban

Swaramediakaltim.com – Tepat 17.30 wita, Wakil Gubernur (Wagub) Kaltim H Seno Aji didampingi istri tercinta Hj Wahyu Hernaningsih Seno bervespa bersama ratusan Scooter se Kalimantan di Kota Samarinda, dipusatkan di Lapangan Stasiun TVRI Kaltim, Jalan Ery Suparjan Samarinda, Sabtu 19 April 2025. Sebelum berkeliling bersama para Scooter, Wagub Seno bersama istri sedari awal menggeber Vespa…

Loading

Read More

Bupati dan Polres Kubar Tinjau Kesiapan Gedung Untuk Program SPPG di Sendawar

SENDAWAR, Swaramediakaltim.com – Kapolres Kutai Barat (Kubar), AKBP Boney Wahyu Wijaksono, S.I.K., bersama Bupati Kubar Frederick Edwin, melakukan koordinasi serta pengecekan gedung yang akan digunakan sebagai fasilitas Satuan Pendidikan Polri Gelar (SPPG) di Polres Kubar, Selasa (4/2/2025). Dalam pertemuan tersebut, dibahas rencana pemanfaatan salah satu gedung milik Dinas Pendidikan dan Olahraga (Dispora) Kubar sebagai pusat kegiatan SPPG. Pembahasan tersebut dihadiri Kepala Dispora Kubar,…

Loading

Read More

Kawasan Maratua Lokasi Praktik Lapangan Peserta Workshop Pengelolaan Media Digital Tahun 2025

Swaramediakaltim.com – Kawasan Pratasaba Resort Kecamatan Maratua Kabupaten Berau menjadi tempat terakhir praktik lapangan bagi peserta Workshop Pengelolaan Media Digital Tahun 2025. Praktik lapangan, pada Jumat (14/2/2025) rangkaian dari workshop pada Kamis (13/2/2025) yang digelar Bagian Materi dan Komunikasi Pimpinan (MKP) Biro Administrasi Pimpinan (Adpim) Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Timur, di Tanjung Redeb Kabupaten Berau…

Loading

Read More

Tour of Kemala 2025 Meriah, 1.794 Peserta Ramaikan Lintasan di Yogyakarta

Swaramediakaltim.com – Hari kedua pelaksanaan Tour of Kemala Yogyakarta 2025, Minggu (16/2), berlangsung semarak dengan diikuti 1.794 pembalap yang turun pada dua kategori utama, yakni 123 km dan 55 km. Perlombaan dimulai sejak pagi hari. Untuk kategori 123 km, start dilakukan pukul 05.00 WIB dan diikuti sekitar 500 pembalap Nasional dan Internasional yang diikuti tujuh…

Loading

Read More
error: Content is protected !!