Beranda » POLITIK » Halaman 6

Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa

Swaramediakaltim.com – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan pelaksanaan Pilkada serentak 2024 di seluruh Indonesia berlangsung aman dan kondusif. Ia mengajak semua pihak untuk mengedepankan persatuan dan kesatuan demi kelancaran proses demokrasi. Hal tersebut disampaikan Jenderal Sigit usai memantau langsung situasi terkini Pilkada di Posko Pengamanan Subden Denma Mabes TNI, Jakarta Pusat, Rabu (27/11/2024). Hadir…

Loading

Read More

Calon Bupati Kubar Sahadi Mencoblos di TPS 011 Barong Tongkok

Swaramediakaltim.com – Untuk mensukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Kabupaten Kutai Barat (Kubar), calon bupati nomor 03 Sahadi, menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 011, Kelurahan Barong Tongkok, Rabu (26/11/2024). Kedatangan Sahadi tiba di TPS 011, sekira pukul 7.30 WITA, ditemani istrinya Yonavia dan kolega terdekat dari jargon DIAMOND Paslon Bupati nomor…

Loading

Read More

Pastikan Berjalan Aman dan Lancar, Wakapolda Kaltim Tinjau TPS Pelaksanaan Pilkada 2024

Swaramediakaltim.com – Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Dr. H. Muhammad Sabilul Alif, S.H., S.I.K., M.Si. meninjau pengamanan lokasi tempat-tempat pemungutan suara di Kota Balikpapan, Rabu (27/11/2024). Dalam kesempatan tersebut, Wakapolda didampingi Irwasda, Dirlantas, dan Dirresnarkoba Polda Kaltim meninjau tempat pemungutan suara (TPS) 09 dan TPS 13 Kelandasan Hulu Kota Balikpapan. Dari peninjauan tersebut, Wakapolda memastikan pemungutan…

Loading

Read More

Jaga Kondusifitas Masa Tenang, Batalyon A Sat Brimob Polda Kaltim Gelar Patroli Skala Besar

Swaramediakaltim.com – Menjelang hari pemungutan suara Pilkada Serentak 2024, Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim gencar melaksanakan patroli skala besar di seluruh wilayah Kota Balikpapan. Patroli ini dilakukan pada dini hari, Selasa (26/11/24), untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama masa tenang, salah satu tahapan penting dalam Pilkada. Dansat Brimob Polda Kaltim Kombes Pol Andy Rifai,…

Loading

Read More

Akmal Malik Beri Pesan Penting Untuk Masyarakat Jelang Pilkada Kaltim

Swaramediakaltim.com – Semarak pesta demokrasi telah memasuki tahapan masa tenang, H-1 pemungutan dan penghitungan suara Pilkada serentak 2024. Pj. Gubernur Kaltim Prof. Dr. Drs. Akmal Malik, M.Si mengajak seluruh masyarakat Kalimantan Timur untuk bersama-sama mewujudkan Pilkada 2024 yang damai, aman dan bermartabat. Pilkada bukan hanya sekedar ajang memilih pemimpin, tetapi juga menjadi kesempatan yang baik…

Loading

Read More

Karojianstra Stamaops Polri Tinjau Kesiapan Polda Kaltim Jelang Pilkada Serentak 2024

Swaramediakaltim.com – Dalam rangka memastikan kesiapan pengamanan Pemungutan Suara Pilkada Serentak Tahun 2024, Tim Asistensi dan Pengamanan Wilayah (Pamat Wil) dari Stamaops Polri melakukan kunjungan ke Polda Kalimantan Timur dan Polresta Balikpapan, Selasa (26/11/2024). Dipimpin oleh Karojianstra Stamaops Polri, Brigjen Pol Marsudianto, S.I.K., M.Si. didampingi langsung oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Dr. H. Muhammad Sabilul…

Loading

Read More
error: Content is protected !!