Beranda » GIAT TNI & POLRI » Halaman 40

Karo Ops Polda Kaltim Pimpin Apel Siaga Pengamanan Kunjungan Presiden Jokowi

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Dalam rangka menyambut kunjungan kerja Presiden Republik Indonesia (RI) di Kalimantan Timur, TNI-Polri melaksanakan apel kesiapan yang dipimpin oleh Karo Ops Polda Kaltim Kombes Pol Dedi Suryadi Dedy Suryadi, S.I.K., M.Han., di halaman VIP Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan, Balikpapan, Selasa (10/9/2024). Apel ini merupakan wujud sinergitas dan kesiapan penuh seluruh…

Loading

Read More

Pastikan Situasi Kondusif, Satgas Ops Nusantara Mahakam Gelar Patroli di Lingkungan IKN

SEPAKU, Swaramediakaltim.com – Personil Satuan Tugas Operasi Nusantara Mahakam Polda Kaltim melaksanakan Patroli Kamtibmas secara intensif serta pengamanan di beberapa titik penting di kawasan Ibu Kota Negara (IKN), Selasa (10/9/2024). Kegiatan patroli dan pengamanan tersebut guna mendukung pembangunan Ibu Kota Negara yang baru dan memastikan situasi kondusif, Serta mengantisipasi adanya gangguan – gangguan yang dapat…

Loading

Read More

Kapolda Kaltim Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasum Polri Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian TA 2024

BALIKPAPAN, Swaramediakaltim.com -Kapolda Kaltim Irjen. Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si., pimpin taklimat akhir audit kinerja Itwasum Polri Tahap II aspek pelaksanaan dan pengendalian TA.2024 di di ruang Rupatama Polda Kaltim, Selasa (10/9/2024). Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Dr. M. Sabilul Alif, S.H., S.I.K., M.Si., Irwil III Itwasum Polri Brigjen Pol Budi Widjanarko,…

Loading

Read More

Polres Berau Gelar Kegiatan KRYD dan Patroli Bersama Brimob BKO Polda Kaltim

BERAU, Swaramediakaltim.com – Pada hari Senin, 9 September 2024, Polres Berau melaksanakan kegiatan KRYD (Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan) serta patroli bersama dengan personel Brimob BKO Polda Kaltim di wilayah Kabupaten Berau. Kegiatan ini dimulai pukul 15.00 WITA dengan apel yang dilaksanakan di halaman Mako Polres Berau, Jl. Gatot Subroto, Kecamatan Tanjung Redeb. Dipimpin oleh Ipda…

Loading

Read More

Satlantas Polresta Balikpapan Lakukan Ciptakan Kondisi Kamtibmas Berlalulintas

BALIKPAPAN, Swaramediakaltim.com -Dalam Menciptakan Keamanan, Ketertiban serta kelancaran berkendara masyarakat yang akan beraktifitas di pagi Hari bersama Para personil Yang melaksnakan Penjagaan dan Pengaturan arus lalaulintas di simpang simpang jalan uang ada di penjuru Kota Balikpapan, Selasa (10/9/2024 ). Kapolresta Balikpapan Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto SH ,Sik ,Msi menyampaikan kegiatan String Pont petugas Personil…

Loading

Read More

Kapolri Anugerahi Penghargaan Kepada Bripka Joko Atas Aksi Sosial di Samarinda Ulu

SAMARINDA, Swaramediakaltim.com – Dalam rangkaian kunjungannya ke Polresta Samarinda, Kapolri Jenderal Pol Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., melakukan kunjungan khusus ke Polsekta Samarinda Ulu, Senin (9/9/2024). Kunjungan tersebut berlangsung mulai pukul 11.15 WITA hingga selesai, dengan agenda utama memberikan penghargaan kepada salah satu personel Polri yang berdedikasi tinggi dalam pelayanan sosial kepada masyarakat. Kapolri didampingi…

Loading

Read More
error: Content is protected !!