Berssama Penggiat Medsos dan Influencer Kota Bontang, Kabid Humas: Ayo Bersama Kita Jaga Pilkada Damai 2024
BONTANG, Swaramediakaltim.com – Dalam rangka ciptakan “Cooling System” pada masa tahapan Pilkada Serentak 2024, Bid Humas Polda Kaltim menggelar Dialog Kehumasan sekaligus silaturrahmi bersama Penggiat Media Sosial (Medsos) dan Influencer yang ada di Kota Bontang, pada Rabu malam (9/10/2024). Kegiatan yang berlangsung di Rumah Makan Bontang Kuring tersebut dihadiri langsung oleh Kabid Humas Polda Kaltim…
![]()


