Kapolda Kaltim Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasum Polri Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian TA 2024

BALIKPAPAN, Swaramediakaltim.com -Kapolda Kaltim Irjen. Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si., pimpin taklimat akhir audit kinerja Itwasum Polri Tahap II aspek pelaksanaan dan pengendalian TA.2024 di di ruang Rupatama Polda Kaltim, Selasa (10/9/2024).

Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Dr. M. Sabilul Alif, S.H., S.I.K., M.Si., Irwil III Itwasum Polri Brigjen Pol Budi Widjanarko, S.H., M.H., para Pejabat Utama Polda Kaltim, serta para Kapolres jajaran secara daring.

Pelaksanaan Audit Kinerja Rutin Itwasum Polri Tahap II TA.2024 Aspek pelaksanaan dan pengendalian di Polda Kaltim dan Polres/ta jajaran yang dilaksanakan mulai tanggal 2 September sampai dengan 10 September 2024.

Dalam sambutannya, Kapolda Kaltim menegaskan pentingnya pengawasan dan pengendalian yang berkualitas untuk meningkatkan efektivitas serta akuntabilitas kinerja kepolisian di wilayah hukum Polda Kaltim.

“Pengawasan yang baik adalah kunci dalam memastikan pelaksanaan tugas berjalan sesuai dengan ketentuan yang berlaku, demi mewujudkan pelayanan prima kepada masyarakat,” ujar Kapolda.

Sementara itu ditempat terpisah Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yuliyanto, S.I.K., M.Sc., menjelaskan tujuan pelaksanaan ini agar dapat tercapai dengan efektif dan efisien serta ekonomis demikian juga dari segi pencatatan akan tercipta kehandalan pelaporan keuangan dan pengamanan aset negara yang semakin akurat.(*)

Loading

Related Posts

Jelang PSU Pilkada Kukar Dikawal Ketat Satbrimob Polda Kaltim

Swarmediakaltim.com – Dalam rangka persiapan pengamanan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada 2025 di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Batalyon A Pelopor Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur menggelar sosialisasi Peraturan Kapolri (Perkap)…

Loading

Continue reading
Rekayasa Lalu Lintas Efektif Tekan Kepadatan Arus Balik Lebaran 2025

Swaramediakaltim.com – Memasuki hari keenambelas pelaksanaan Operasi Ketupat 2025, Kepolisian Republik Indonesia mencatat sejumlah perkembangan penting terkait kondisi arus lalu lintas, angka kecelakaan, serta kebijakan rekayasa lalu lintas yang masih…

Loading

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Lainnya

Membangun Generasi Emas, Harum Harap Dukungan Bais

  • April 25, 2025
Membangun Generasi Emas, Harum Harap Dukungan Bais

Kapolres Kubar Ngobras Bareng Serikat Pekerja, Peringatan May Day Digelar Aksi Solidaritas dan Olahraga

  • April 24, 2025
Kapolres Kubar Ngobras Bareng Serikat Pekerja, Peringatan May Day Digelar Aksi Solidaritas dan Olahraga

Wagub Seno Harapkan Program Gratispol Kesehatan dan Pendidikan Bisa Menurunkan Angka Stunting

  • April 24, 2025
Wagub Seno Harapkan Program Gratispol Kesehatan dan Pendidikan Bisa Menurunkan Angka Stunting

Pemprov Kaltim Siap Berikan Afirmasi untuk Gratispol Pendidikan di FKM Unmul

  • April 22, 2025
Pemprov Kaltim Siap Berikan Afirmasi untuk Gratispol Pendidikan di FKM Unmul

Gubernur Kaltim Melantik PPIH Embarkasi Balikpapan

  • April 22, 2025
Gubernur Kaltim Melantik PPIH Embarkasi Balikpapan

Wagub Seno: Kita Harap Gratis Pendidikan Mencetak SDM Unggul

  • April 22, 2025
Wagub Seno: Kita Harap Gratis Pendidikan Mencetak SDM Unggul