Pj Gubernur Kembali Kunker ke Utara Kaltim

Swaramediakaltim.com – Tepat 08.25 WITA Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim Akmal Malik kembali melanjutkan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Utara Kaltim. 

Kepala Biro Adbang Setprov Kaltim H Irhamsyah menjelaskan kunker kali ini diikuti 21 unit rangkaian kendaraan. Kegiatan tersebut, bagian dari monitoring dan evaluasi Pemprov Kaltim terhadap progres pembangunan yang sudah dilakukan. 

Adapun rangkaian kegiatan yang akan dilaksanakan, mulai dari Ground Breaking atau Peletakan Batu Pertama Pembangunan Rest Area KAPAK PRABU inisiasi PPM, sekaligus

Penanaman Bibit Pohon Kopi dan Aren dan Rest Area KAPAK Kampung Kopi Luwak Marangkayu. Kemudian, peninjauan Pembangunan Bendungan Marangkayu di Bendungan Marangkayu. 

Peninjauan Turap Kelurahan Telihan Sungai Bontang sekaligus Penyerahan Bantuan kepada Pokdarwis, KTP Elektronik, Toolkit, Kultivator, Pompa Air dan Peralatan Mesin untuk

Pemotongan Hewan Qurban di Turap Kelurahan Telihan Sungai Bontang. 

“Jadi, ini bagian dari monitoring dan perhatian Pj Gubernur terhadap masyarakat Kaltim, termasuk melihat progres pembangunan yang dilakukan selama 2024,” jelasnya. 

Hadir Ketua Komisi III Abdullah, Kepala BKD Kaltim Deni Sutrisno, Kepala Dinas ESDM Kaltim Bambang Arwanto, Kepala Dinas PUPR Kaltim AM Fitra Firnanda, Plt Kadishub Kaltim Lisa Hasliana, Kepala Dinas Kehutanan Kaltim Joko Istanto, Kepala Dinas Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura Kaltim Siti Parisyah Yana, Direktur RSUD AWS  dr David Hariadi Masjhoer, Kepala DPMPD Puguh Harjanto, Kepala Dinas Kominfo Kaltim M Faisal, Kasatpol PP AFF Sembiring, Karo Adpim Setprov Kaltim Syarifah Alawiyah dan Karo Adbang Setprov Kaltim Irhamsyah yang juga Plt Kepala Disdikbud Kaltim.(aya/sk)

Loading

Related Posts

Ikuti Entry Meeting LKPD dan LKKL 2024, Wagub Seno Minta Setiap LHP Segera Ditindak Lanjuti

Swaramediakaltim.com – Wakil Gubernur (Wagub) Kaltim H Seno Aji didampingi Kepala BPKAD Kaltim H Ahmad Muzakkir, Kepala Inspektorat Wilayah Dr HM Irfan Prananta dan Dirut BPD Kaltimtara H Muhammad Yamin…

Loading

Continue reading
Sidak BBM di SPBU dan APMS, Wabup Kubar Temukan Ada Yang Tidak Sesuai Takaran

Swaramediakaltim.com – Wakil Bupati Kutai Barat H.Nanang Adriani,S.PKP.,M.Si, mendorong pihak pengelola SPBU dan APMS untuk melakukan kalibrasi rutin dan menjaga kualitas BBM yang disalurkan kepada masyarakat. Hal itu ditegaskannya saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) bersama Tim…

Loading

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Lainnya

Sungai Mahakam Meluap, Ketinggian Air Mulai Merendam Rumah Warga Muara Lawan dan Damai

  • April 16, 2025
Sungai Mahakam Meluap, Ketinggian Air Mulai Merendam Rumah Warga Muara Lawan dan Damai

Sidak BBM di SPBU dan APMS, Wabup Kubar Temukan Ada Yang Tidak Sesuai Takaran

  • April 16, 2025
Sidak BBM di SPBU dan APMS, Wabup Kubar Temukan Ada Yang Tidak Sesuai Takaran

Ikuti Entry Meeting LKPD dan LKKL 2024, Wagub Seno Minta Setiap LHP Segera Ditindak Lanjuti

  • April 16, 2025
Ikuti Entry Meeting LKPD dan LKKL 2024, Wagub Seno Minta Setiap LHP Segera Ditindak Lanjuti

Wakil Gubernur Seno Aji Terima Forkoda DOB Kaltim

  • April 16, 2025
Wakil Gubernur Seno Aji Terima Forkoda DOB Kaltim

Jelang PSU Pilkada Kukar Dikawal Ketat Satbrimob Polda Kaltim

  • April 15, 2025
Jelang PSU Pilkada Kukar Dikawal Ketat Satbrimob Polda Kaltim

Pengelolaan Sampah Terbaik, Menteri LH Puji Gubernur Kaltim

  • April 15, 2025
Pengelolaan Sampah Terbaik, Menteri LH Puji Gubernur Kaltim