Jelang PSU Mahulu, Polda Kaltim Kerahkan 823 Personel Gabungan

Swaramediakaltim.com – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menggelar Rapim dalam rangka kesiapan pengamanan pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kabupaten Mahakam Ulu, Rabu (14/5/2025). Rapim yang dilangsungkan di Ruang Rupatama Polda Kaltim tersebut dipimpin langsung oleh Kapolda Kaltim Irjen Pol. Endar Priantoro, S.H., S.I.K., C.F.E., M.H., didampingi Wakapolda Brigjen. Pol. Dr. H. … Lanjutkan membaca Jelang PSU Mahulu, Polda Kaltim Kerahkan 823 Personel Gabungan